
Kementerian Kesehatan (Kemenkes) Republik Indonesia gencar mengupayakan pengurangan jumlah perokok anak di Indonesia. Berdasarkan data Survei Kesehatan Indonesia (SKI) tahun 2023, tercatat sebanyak 5,9 juta anak berusia 10-18 tahun menjadi perokok aktif. Hal ini mendorong Kemenkes untuk mengkaji berbagai strategi, salah satunya melalui penerapan kemasan rokok standar atau standardized packaging. Selengkapnya….